[22 Februari 9:15 WIB Notabene][21 Februari 15:00(JST) Pemeliharaan Selesai] UPDATE CERITA & PETA BARU!
Cerita Baru & Peta Baru hadir! Yuk ke tempat para dewa!
Misi cerita terbaru "Takhta yang Tersisa di Kuil Dewa" telah ditambahkan ke Bab 8 pada maintenance kali ini.
Selain itu, peta baru "Kuil Para Dewa" & "Koridor Barbaros" telah dirilis.
Selamat menikmati cerita petualangan baru yang mengambil setting di peta-peta baru kali ini!
Please refer to the following for other maintenance contents.
Maintenance Details
- Resep baru telah ditambahkan.
- LvCap 180 telah dirilis.
"Skill Bertahan Lv3" yang bisa dipelajari mulai dari Lv180 akan direvisi terlebih dahulu dan dirilis pada waktu mendatang.
Sementara "Skill Tempur Lv4" bisa dipelajari seperti biasa di perpustakaan.
- Event Kolaborasi "KonoSuba2: Berkah Tuhan di Dunia yang Luar Biasa Ini!2" dan "Toram Online" telah berakhir.
- Sebagian Sistem Sekuriti telah di-update.
- Pengiriman Hadiah Siaran Langsung
- Data Skill telah di-tuning.(Tap for details)
Data skill-skill di bawah ini telah di-tuning.
- Sihir: Pamungkas (Skill Sihir)
Daya HIT pertama dinaikkan.
Daya HIT pertama dinaikkan secara signifikan saat menggunakan Pesawat Sihir.
Aggro selama merapal skill diturunkan sesuai CSPD.
Daya HIT ke-2 & ke-3 diturunkan.
*Aggro tidak akan naik atau turun bila CSPD negatif.
- Sihir: Letusan (Skill Sihir)
Daya skill dinaikkan.
Bos monster tidak akan terpukul mundur lagi.
- Chronos Drive (Skill Tombak)
MP akan jadi pulih sedikit saat terjadi luka tambahan.
TEC tidak akan lagi mempengaruhi daya luka tambahan.
- Ayunan Dewa (Skill Tombak)
Saat dipakai dengan tombak, efek penurunan kekebalan fisik dan kekebalan sihir per pemakaian akan diperkecil.
- Tenryu Ransei (Skill Samurai)
Daya skill diturunkan.
- Shining Cross (Skill Pedang Ganda)
Jarak dimulainya penurunan daya diubah dari "6m" ke "3m".
Jumlah penurunan daya per meter jadi lebih besar dari sebelumnya.
- Pesona Pedang (Skill Pedang Sihir)
Pengurangan MP akibat efek penguatan unsur Pesawat Sihir tidak akan lagi terjadi.
Karena diadakannya tuning ini, reset skill dan reset status akan tersedia secara gratis setelah maintenance.
Untuk keterangan selengkapnya, silakan baca pengumuman yang dikeluarkan secara terpisah. - Fitur berikut telah hadir.(Tap for details) - Kini kamu bisa mengusir piaraan yang ditambahkan oleh pemain lain ke regu.
- Kini kamu bisa menampilkan sub-senjata anggota regu pada layar sebelum pertarungan melawan bos seperti "Bos Colon" atau "Golem Galian" dimulai.
- Kini tenaga baterai perangkatmu akan terkonsumsi lebih sedikit setelah ter-logout secara otomatis karena membiarkan game tidak aktif selama lebih dari 30 menit. - Bug berikut telah diperbaiki.(Tap for details)
- Bos monster seperti "Bos Colon" atau "Golem Galian" kadang jadi tidak bisa bergerak.
- Pengaturan Kamera Pengikut kembali ke pengaturan awal ketika login dengan Akun ASOBIMO.
- Tampilan status pemain yang mengundang pemain lain ke Tautan Regu tetap dalam keadaan "Mengundang" meskipun sudah disetujui atau ditolak.
- Terkadang sebagian skill tidak bisa digunakan secara normal setelah menggunakan Skill Pedang Ganda "Phantom Slash".
- Nama salah satu dari 2 item yang bernama "Arwah Penasaran" telah diganti menjadi "Arwah Gentayangan".
Item yang diganti namanya ini bernama "Wandering Spirit" pada Toram versi bahasa Inggris.
- Bug minor lainnya.
- Jumlah poin bahan yang diperoleh dari memproses "Air Mata Biru Kemilau", "Batu Arwah Putih Cerah" dan "Bola Langit Retak" tidak sesuai.
Sebagai tanda permintaan maaf kami atas gangguan kali ini, kami telah membagikan item di bawah ini ke seluruh pemain.
Hadiah akan otomatis terkirim begitu login. Silakan periksa dari Menu > Komunitas > Kotak Surat > Hadiah.
Keterangan Item yang Dibagikan
Kotak Mana (10.000 p) x1
Periode Penerimaan
Kamis, 21 Februari 2019 setelah maintenance s/d Kamis, 28 Februari 2019 sebelum maintenance
Kami mohon maaf sedalam-dalamnya atas ketidaknyamannya.
[22 Februari 9:15 WIB Notabene]
Fixed a maintenance content.